TOPIK
Kuliner
-
Soto Madura Imam Bonjol di Kota Surabaya sudah kondang. Sejak 80-an, rasanya tetap konsisten
-
Sate Klopo Ondomohen di Surabaya sudah dikenal sebagian besar warga Surabaya. Tapi Gurihnya sate juga bikin warga Jogja ingin kembali lagi
-
Kini, sensasi kuliner khas Negeri Sakura bisa dinikmati langsung di pusat Kota Kediri, tepatnya di lantai dasar Kediri Town Square.
-
Warung Sarapan Wong Bule di Kampung Inggris, Pare, Kediri, menyajikan menu khas Eropa dan Amrik yang jarang ada di daerah lain di Kediri
-
Menikmati kuliner seafood sambil memandangi laut biru dan kapal-kapal kecil bisa dilakukan di GP Cafe & Resto di Pantai Sine, Tulungagung
-
Di Lereng Bromo Hotel, pengunjung bisa menikmati sensasi Korean BBQ lengkap dengan pilihan daging, seafood, dan sayuran segar di restoran rooftop
-
Inilah Soto Ayam Bok Ijo, warung soto di kawasan Terminal Tamanan Kediri yang selalu banjir pelanggan di musim lebaran.
-
Jika Anda pencinta kuliner pedas dan sedang mencari makanan khas di Kediri, cobalah datang ke Pedesan Sapi Tiru Kidul
-
Jelang malam tahun baru, Santika Pandegiling Surabaya menyiapkan menu spesial. Yuk intip.
-
Warung Tansu Pak Wig di kecamatan Pare Kediri, sudah dikelola oleh 3 generasi. Rasanya tetap konsisten dan masih laris masnis
-
menikmati sashimi sebaiknya dengan wasabi atau kecap asin. Begini aturannya
-
Emado's Shawarma di Kediri menghadirkan kuliner khas Palestina untuk memanjakan lidah para pecinta kuliner timur tengah
-
Berikut tips dari chef Midtown Hotel Surabaya dalam mengolah daging kambing agar empuk dan tidak bau perengus. Kuncinya ada pada cara merebus
-
Untuk warga Kediri yang suka wisata kuliner di tempat yang sejuk dan rindang, maka Pojok Kuliner Sidomulyo bisa jadi salah satu alternatif.
-
Meski berada di gang sempit, warung sambal belut Mak Rumi selalu ramai pembeli. Bahkan dalam sehari sampai habis 180 porsi
-
Jelang Valentine, Lotus Garden Hotel meluncurkan konsep menu khusus yakni romantic dinner yang berisi menu spesial tenderloin steak.
-
Anda yang ingin menikmati suasana ala pedesaan dengan menu-menu tradisional Jawa yang siap menggoyang lidah, bisa berkunjung ke Bale Bungah Kediri.
-
Satu lagi cafe dan resto dengan menu masakan khas Jawa disiapkan Cafe dan Resto Bumi Panji Kediri di Jl Raya Pohsarang, Kecamatan Semen, Kediri
-
Sejak 1983, Sompil Mbah Yem di Tulungagung melayani pembeli di dapur rumahnya. Sampai kini, ciri khas itu masih dipertahankan
-
Sate lilit khas pulau Bali yang dipadu dengan bumbu kacang ala sate dari Jawa, menjadi sajian istimewa di restoran Lotus Garden Hotel Kediri
-
Kabupaten Ponorogo dikenal lewat kuliner sate ayam. Berikut 3 jenis sate ayam khas Ponorogo yang patut dicoba. Salah satunya langganan Presiden
-
Setelah berburu resep ke luar negeri dan mempraktikkannya, Ayu Trisna kini percaya diri membuka gerai wafelnya sendiri di Surabaya: Puff Meister
-
Untuk memberikan pengalaman Natal yang manis bagi pengunjung, Grand Mercure Surabaya City Hotel menyajikan Kue buble gula
-
Nasi goreng sudah jadi kuliner yang mudah ditemui di manapun. Tapi nasi goreng jagung, bisa didapat di Tuban.
-
Tradisi Tumpeng Sewu digelar di Desa Kemiren, kecamatan Glagah, Banyuwangi. Wisatawan bisa mencicipi gratis sajian khas Banyuwangi, Pecel Pitik
-
Pandemi covid-19 sempat memukul bisnis RM Ayam Lodho Pak Yusuf di Trenggalek. Tapi strategi bertahan mereka malah berbuah penghargaan
-
Ayam Lodho adalah salah satu makanan khas Trenggalek dan Tulungagung. Dulu jadi sajian untuk hajatan, kini jadi menu andalan rumah makan.
-
Dapoer Limboek Surabaya bisa jadi surganya para pecinta gorengan. Di sini aneka jenis gorengan tersedia. Cocok bagi yang hobi pesta gorengan nih
-
Dua minggu belakangan, Es Setrup Slamet viral di Kediri. Pasalnya, minuman ini mengingatkan pada suasana tempo dulu.
-
Ladu adalah makanan khas kota Batu yang bertekstur lembut, terbuat dari bahan beras ketan dan gula pasir. Namu ladu kini semakin langka
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved