Talkshow PDIP Jatim
Forum RedTalks, Airlangga Pribadi : Ideologi Partai Perlu Disampaikan dalam Konteks Kekinian
Untuk menggaet generasi muda, partai politik idealnya tidak perlu sampai melupakan apalagi mengganti ideologi
Penulis: Yusron Naufal Putra | Editor: Sri Wahyuni
TribunMataraman.com/Habibur Rahman
REDTALKS - Dosen FISIP Unair Airlangga Pribadi saat menjadi salah seorang pembicara dalam acara RedTalks : Suara Muda untuk Jatim Keren yang digelar di Dyandra Convention Center Surabaya, Sabtu (22/11/2025).
Di era kekinian, Angga menilai masih banyak kaum Marhaen untuk diperjuangkan. Misalnya, Marhaen digital.
"Jadi saya mau bilang yang disebut sebagai marhaen mitra corporate digital itu adalah orang-orang yang mencari suaka ekonomi di tengah krisis ekonomi,' jelas Angga dalam forum yang dipandu oleh Direktur Pemberitaan Tribun Network Febby Mahendra dan Pakar Komunikasi Politik Unair, Suko Widodo ini.
(Yusron Naufal Putra/TribunMataraman.com)
Editor : Sri Wahyunik
Tags
Talkshow PDIP Jatim
RedTalks
Suara Muda untuk Jatim Keren
Airlangga Pribadi
PDI Perjuangan Jawa Timur
PDI Perjuangan
Partai Politik
tribunmataraman.com
Multiangle
Berita Terkait: #Talkshow PDIP Jatim
| Bicara di RedTalks, Budayawan Sujiwo Tejo Beri Usulan ini PDIP Jatim |
|
|---|
| CEO Baba Rafi Usulkan Usaha Ayam Geprek Perjuangan ke PDIP saat Redtalks |
|
|---|
| Komika Yudhit Ciphardian Bicara di RedTalks, PDIP Harus Update Hal Berikut |
|
|---|
| Politik Boomer Mindset, Hadi Prasetyo Beri Tiga Rekomendasi untuk PDI Perjuangan |
|
|---|
| PDIP Jatim Susun Rekomendasi Strategis Tindaklanjuti RedTalks, Benahi Komunikasi dan Rangkul Gen Z |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/mataraman/foto/bank/originals/Airlangga-pribadi.jpg)