Jalan Desa Putus di Tulungagung
BREAKING NEWS Jalan Utama Desa Nyawangan dan Picisan Tulungagung Putus Akibat Longsor
Jalan utama Desa Nyawangan, Kecamatan Sendang, Kabupaten Tulungagung, putus karena longsor
Penulis: David Yohanes | Editor: Sri Wahyuni
TribunMataraman.com/David Yohanes
PUTUS TOTAL - Kondisi beton badan jalan di Desa Nyawangan, Kecamatan Sendang, Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur yang putus total karena longsor pada Sabtu (1/11/2025) malam. Bencana tanah longsor ini memutus akses mobil ke Desa Nyawangan, Kecamatan Sendang, sedangkan sepeda motor harus melintas di pekarangan rumah warga.
Warga menduga, ada pipa saluran air yang pecah di dalam tanah.
Hal ini dikuatkan adanya sejumlah pipa yang tertanam di tepi jalan sebelah utara.
Diperkirakan salah satunya ada yang pecah sehingga terjadi akumulasi air di bawah tanah.
Akumulasi air ini yang kemudian menurunkan kekuatan tanah di bawah beton jalan, hingga terjadi longsor.
(David Yohanes/TribunMataraman.com)
Editor : Sri Wahyunik
Tags
Jalan Desa Nyawangan Putus
Jalan Desa Putus di Tulungagung
Desa Nyawangan
kecamatan Sendang
Kabupaten Tulungagung
jalan putus
TribunBreakingNews
tribunmataraman.com
Berita Terkait: #Jalan Desa Putus di Tulungagung
| LIVE Indosiar Gratis! Cara Nonton Live Streaming Persebaya vs Persis Solo Super League Indonesia |
|
|---|
| Persela Segera Umumkan Pelatih Baru Pengganti Aji Santoso, Begini Beri Bocorannya |
|
|---|
| Jadwal Terbaru Piala Dunia Indonesia U17 vs Zambia Live Indosiar, Pelatih Lawan Ungkap Kelemahan Tim |
|
|---|
| Operasi Pencarian Korban Longsor Trenggalek Ditutup, Seluruh Korban Ditemukan Meninggal Dunia |
|
|---|
| Seluruh Korban Longsor di Trenggalek Ditemukan, Operasi SAR Resmi Ditutup |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/mataraman/foto/bank/originals/Longsor-putus-Jalan-Dua-Desa-di-tulungagung.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.