Berita Terbaru Kabupaten Malang
Pria di Turen Malang Bunuh Diri Setelah Dianiaya dan Diperas 5 Pemuda
Bunuh dirinya seorang pria di Turen Malang ternyata terjadi setelah dia diperas dan dianiaya kawanan pria.
Editor:
eben haezer
ist
Petugas mengamankan lokasi kejadian ditemukannya korban tewas gantung diri, di Desa Tanggung, Kecamatan Turen, Kabupaten Malang
"Dalam kaitannya pada saat disekap kemungkinan terjadilah intimidasi seperti penamparan, pemukulan mengunakan balok kayu, sendal, topi. Korban sempat ketakutan korban yang MD ini sempat merasa ketakutan kemudian izin ke kamar mandi ternyata tidak kembali dan ditemukan gantung diri," jelasnya
Atas perbuatannya, para tersangka akan dikenakan pasal berlapis yakni Pasal 328 KUHP dan Pasal 333 KUHP tentang penculikan, Pasal 170 KUHP tentang pengeroyokan, serta Pasal 368 KUHP terkait pemerasan. Ancaman maksimal pidana penjara paling lama 12 tahun, 8 tahun, 5 tahun, dan 9 tahun.
(lu'lu'ul isnainiyah/tribunmataraman.com)
editor: eben haezer
Berita Terkait: #Berita Terbaru Kabupaten Malang
| KRONOLOGI Pria di Malang Tusuk Teman Sendiri di Dekat Stadion Kanjuruhan, Diduga karena Sakit Hati |
|
|---|
| Gawat! Terlilit Utang Pinjol, Pemuda di Malang Curi XPander Tetangga |
|
|---|
| Pencuri Motor Tewas Dihakimi Warga di Wringinsongo Tumpang Kabupaten Malang |
|
|---|
| Sopir Ngantuk, Truk Terjun ke Sungai di Ngantang Kabupaten Malang |
|
|---|
| Lansia Dari Simokerto Surabaya Tewas Diserempet Truk di Kromengan Malang |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/mataraman/foto/bank/originals/dugaan-bunuh-diri-di-turen-malang.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.