Keracunan di Posyandu Tulungagung
Puluhan Balita dan Warga Dewasa Keracunan PMT Posyandu di Tulungagung
Sebanyak 21 Balita dan 42 orang dewasa mengalami gejala keracunan makanan usai mengonsumsi soto yang dibagikan dalam kegiatan Pemberian Makan Tambah
Penulis: David Yohanes | Editor: faridmukarrom
(Tribunmataraman.com / David Yohanes)
PENYEBAB KERACUNAN - Kanit Inafis Satreskrim Polres Tulungagung, Aiptu Sugapri menunjukkan kemasan sajian soto yang diduga menjadi penyebab keracunan massal di Desa Wonorejo, Kecamatan Sumbergempol, Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur, Kamis (19/6/2025). Soto ini dibagikan pada Posyandu, Senin (16/6/2025) pagi, lalu 56 orang yang makan mulai merasakan gejala keracunan pada Senin malam.
Lebih jauh Heru mengatakan, pihaknya akan berkoordinasi dengan semua Kades terkait menu PMT ini.
Semua Kades diminta untuk mengevaluasi menu PMT agar sesuai dengan kebutuhan asupan gizi Balita.
Jenis makanan juga menyesuaikan dengan Balita, agar semuanya bisa mengonsumsi.
Selebihnya pihak penyedia PMT wajib memperhatikan keamanan pangan, seperti penanganan sebelum disajikan dan kemasan sajiannya.
“Bisa saja makanan itu dimasak subuh, dibagikan dan dimakan siang hari. Apalagi dibawa pulang, bisa jadi dimakan menjelang sore,” pungkasnya.
Dapatkan informasi lainnya di Googlenews, klik : Tribun Mataraman
(tribunmataraman.com)
Berita Terkait: #Keracunan di Posyandu Tulungagung
| Jadwal Liga Inggris Sabtu-Minggu Live SCTV? Liverpool, Chelsea, Man United, Arsenal |
|
|---|
| Jadwal Siaran Persiba vs PSS Sleman di Liga 2, Pelatih Ansyari Lubis Waspadai Tuan Rumah |
|
|---|
| Jadwal Bola Terbaru Persipura Jayapura vs Persipal Palu Liga 2 Sore Ini Jam 17.00 WIB |
|
|---|
| Jadwal Terbaru Liga Inggris Lengkap Sabtu-Minggu Live SCTV? Arsenal, Liverpool, Chelsea, Man United |
|
|---|
| Jadwal Baru MotoGP Valencia 2025 14-16 Nov 2025 Live Trans7, Nasib Jorge Martin Belum Jelas |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/mataraman/foto/bank/originals/Sebanyak-21-Balita-dan-42-orang-dewasa-mengala.jpg)