Update Covid-19 di Jawa Timur Hari ini 12 Februari 2022: Kabupaten Kediri Tambah 161 Kau

Wilayah Mataraman yang mendapat catatan kasus harian tertinggi yakni Kabupaten Kediri dengan 161 kasus baru

Penulis: Alif Nur Fitri P | Editor: eben haezer
infocovid.jatimprov.go.id
Update Covid-19 di Jawa Timur hari ini 

TRIBUNMATARAMAN.COM - Berikut update Covid-19 di Jawa Timur hari ini, Sabtu 12 Februari 2022.

Wilayah Mataraman yang mendapat catatan kasus harian tertinggi yakni Kabupaten Kediri.

Melansir laman infocovid19.jatimprov.go.id, Jawa Timur mendapat tambahan 4033 kasus baru.

Baca juga: GEGER GEDEN Pacar Dibunuh Jasad Dibungkus Bak Paket Mau Dibuang Jatuh di Jalan Begini Kronologinya

Dari angka tersebut Kabupaten Sidoarjo menjadi wilayah dengan kasus harian terbanyak, yakni 816 kasus.

Namun, hingga artikel ini diterbitkan, 3 wilayah di Jawa Timur belum memperbarui data Covid-19.

Di antaranya, Kota Surabaya, Kabupaten Blitar, dan Kabupaten Sumenep.

Angka kasus baru turut diimbangi dengan angka kesembuhan yangmencapai 1754 orang.

Sedangkan korban meninggal bertambah 5 orang di Kabupaten Banyuwangi, Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Kediri, Kabupaten Nganjuk, dan Kabupaten Sampang.

Berikut update Covid-19 di Jawa Timur selengkapnya.

Konfirmasi : 433575 (+4033)

Aktif : 15510 (2274)

Sembuh : 388238 (+1754)

Meninggal : 29827 (+5)

Baca juga: Ahmad Dhani Angkat Suara soal Isu Nikah Siri Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Beri Dukungan ke Anak

KONFIRMASI BARU (+4033)

+816 KAB. SIDOARJO, +444 KOTA MALANG, +327 KAB. GRESIK, 

Halaman 1 dari 3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved