Berita Terbaru Kabupaten Banyuwangi
Uang Dollar AS Milik Wisatawan Asing Raib Saat Berlibur di Banyuwangi, Polisi Tangkap Pelaku
Uang senilai 2 Ribu dollar AS atau setara Rp 32 juta milik seorang turis raib saat berlibur di Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur
Penulis: Aflahul Abidin | Editor: Sri Wahyuni
TribunMataraman.com/Humas Polresta Banyuwangi
MILIK TURIS - Tersangka pencurian uang turis asal AS bersama barang bukti. Tersangka telah ditangkap anggota Satreskrim Polresta Banyuwangi
"Saat ini, Satreskrim Polresta Banyuwangi masih melakukan pemeriksaan mendalam terhadap terduga pelaku serta mengumpulkan bukti tambahan terkait kasus tersebut," tutur dia.
Setelah menangkap tersangka, Rama menjelaskan, beberapa pejabat utama Polresta Banyuwangi menemui korban untuk menyerahkan uang yang dicuri berserta barang bukti lain seperti dompet dan kunci.
Berdasarkan barang bukti yang ditunjukkan, selain uang dollar AS pecahan 100 dan 50, ada juga uang Uero pecahan 50 yang turut disita polisi dari tersangka.
(Aflahul Abidin/TribunMataraman.com)
Editor : Sri Wahyunik
Halaman 2 dari 2
Tags
berita terbaru kabupaten Banyuwangi
Pencurian uang turis
Kapolresta Banyuwangi
pencurian
kabupaten Banyuwangi
Jawa Timur
tribunmataraman.com
Amerika Serikat
Berita Terkait: #Berita Terbaru Kabupaten Banyuwangi
Ini Kata Ayah Korban Pemerkosaan dan Pembunuhan di Kalibaru Banyuwangi Usai Tersangka Ditangkap |
![]() |
---|
Tersangka Pembunuhan dan Pemerkosaan Siswi MI di Kalibaru Banyuwangi Terungkap, Setelah 10 Bulan |
![]() |
---|
Petugas Selamatkan 11 ABK Diduga Jadi Korban Eksploitasi di Banyuwangi |
![]() |
---|
Jenazah Pria Ditemukan di Perairan Selat Bali Banyuwangi, Diduga Penumpang Kapal |
![]() |
---|
Dua Pengedar 4,4 Kilogram Sabu-sabu di Banyuwangi Terancam Hukuman Mati |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.