Liga 1

Preview Pertandingan Arema FC vs Semen Padang: Laga Hidup Mati Bagi Kabau Sirah

 Arema FC akan menjalani laga pamungkas Liga 2024/2025 melawan Semen Padang. Ini laga hidup mati bagi Kabau Sirah.

Penulis: Rifky Edgar | Editor: eben haezer
TribunPadang.com/Rezi Azwar
LAGA HIDUP MATI - Pemain Semen Padang FC saat menjalani sesi latihan di Stadion GOR H Agus Salim Padang, Sabtu (17/5/2025) pagi. Semen Padang akan menjalani laga pamungkas melawan Arema FC. 

Sementara itu tim tuan rumah Arema FC juga membidik tiga poin dalam pertandingan ini.

Pelatih Ze Gomes bahkan menargetkan Arema FC dapat meraih 50 poin untuk menutup akhir kompetisi nanti.

"Fokus kami adalah mengakhiri musim ini dengan meraih 50 poin. Minggu ini pemain sudah berusaha maksimal dalam latihan. Jadi kami harus siap untuk pertandingan nanti," tandasnya.

(rifky edgar/tribunmataraman.com)

editor: eben haezer

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved