Liga 1
Nikola Kovacevic Gagal Merapat, Sinyal PSIS Semarang Makin Dekat dengan Lucas Gama
Nikola Kovacevic Gagal Merapat, PSIS Semarang Makin Dekat dengan Lucas Gama, Bek Brasil yang Bela Persikabo 1973
Editor:
Rendy Nicko
Kolase TribunSultra
Nikola Kovacevic Gagal Merapat, PSIS Semarang Makin Dekat dengan Lucas Gama, Bek Brasil yang Bela Persikabo 1973
"Yang satu dari Prancis, yang satu dari Thailand ya itu yang ASEAN, lalu yang satu dari Brasil ya, itu tiga," tutur Yoyok Sukawi.
Kini peluang Lucas Gama merapat ke PSIS Semarang terbuka lebar.
Mengutio laman Transfermarkt, kontrak bek berkepala plontos itu di Persikabo 1973 berakhir sejak 30 April 2023.
Lucas Gama kemungkinan besar memilih menolak perpanjang kontrak di Persikabo 1973 dan bergabung dengan PSIS Semarang.
Dapatkan informasi lainnya di Googlenews, klik : Tribun Mataraman
(tribunmataraman.com /tribun solo)
Berita Terkait: #Liga 1
| Update Bursa Transfer Liga 1: Novan Setya Sasongko Kembali Gabung Madura United |
|
|---|
| Persik Kediri Rekrut Bek Khurshidbek Mukhtorov Dari Uzbekistan, ini Rekam Jejaknya |
|
|---|
| Update Bursa Transfer Super League 2025: Persik Kediri Pisah Dengan Agil Munawar Setelah 4 Musim |
|
|---|
| Update HOT Terbaru Transfer Persebaya, Pemain Jebolan Timnas Montenegro Ini Siap Merapat |
|
|---|
| Bursa Transfer BRI Super League: Persebaya Digosipkan Gaet Mihailo Perovic, Pengganti Flavio Silva |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/solo/foto/bank/originals/Nama-Nikola-Kovacevic-masuk-bidikan-PSIS-Semarang.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.