Berita Terbaru Kabupaten Tulungagung
Antisipasi Serangan PMK di Awal Musim Hujan, Disnak Keswan Tulungagung Genjot Lagi Vaksinasi
Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Tulungagung kembali menggalakkan vaksinasi Penyakit Mulut dan Kuku
Penulis: David Yohanes | Editor: Sri Wahyuni
Petugas lebih mengandalkan para peternak dan pedagang di wilayahnya, untuk menjangkau sapi-sapi yang belum divaksin.
Sebelumnya sapi yang sudah divaksin ditandai dengan eartag atau label di telinga sapi.
Namun dalam perkembangannya banyak peternak dan pedagang menolak pemasangan eartag ini.
Karena itu petugas mengandalkan laporan pedagang dan peternak, serta data yang mereka buat sendiri.
“Petugas kami sudah hafal sapi mana yang sudah divaksin atau belum. Pedagang juga memberi informasi jika ada sapi yang belum divaksin,” katanya.
Setiap desa di Tulungagung ada seorang petugas kesehatan hewan untuk mengawal program vaksinasi ini.
Saat ini populasi sapi di Tulungagung mencapai 170.000 ekor, gabungan sapi perah dan pedaging.
Sedangkan populasi kampung di 3 bulan terakhir tercatat sejumlah 200.000 ekor.
(David Yohanes/TribunMataraman.com)
Editor : Sri Wahyunik
Berita terbaru kabupaten Tulungagung
Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan (Disna
penyakit mulut dan kuku
Kabupaten Tulungagung
vaksinasi PMK
tribunmataraman.com
Sosok Tubuh Hancur Usai Tertabrak KA Gajayana di Desa Ketanon Tulungagung |
![]() |
---|
Wilayah Kecamatan Tulungagung Masih Risiko Banjir, Belum Ada Normalisasi Saluran Pembuangan |
![]() |
---|
Jelang Musim Hujan, Bupati Tulungagung Cek Kesiapsiagaan Hadapi Bencana Hidrometeorologi |
![]() |
---|
Pejuang Gayatri Tulungagung Soroti Polemik Pembangunan Makam Modern, Bupati Sarankan HGU Digugat |
![]() |
---|
Perjuangan Pokdarwis Sanggaria Tulungagung Jaga dan Tangkarkan Telur Penyu Secara Swadaya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.