TOPIK
Penundaan Pengangkatan CPNS
-
Para honorer yang akan diangkat jadi PPPK di Trenggalek bernafas lega karena jadwal pengangkatan CASN-PPPK dipercepat
-
Pemkab Trenggalek mengikuti arahan pusat untuk mempercepat jadwal pengangkatan CASN-PPPK untuk 992 CASN Trenggalek
-
Soal jadwal terbaru pengangkatan CASN-PPPK di Tulungagung, BKPSDM Tulungagung masih menanti surat resmi dari Kemenpan RB
-
Ribuan orang di kabupaten Blitar harus menunggu lama untuk diangkat menjadi abdi negara karena penundaan pengangkatan CPNS dan PPPK
-
Banyak CPNS yang terpaksa menganggur karena pengangkatannya ditunda. Begini respon BKD Jatim
-
Ratusan tenaga honorer mendatangi Pemkab Trenggalek setelah jadwal pengangkatan CPNS dan PPPK diundur oleh pemerintah
-
Para CPNS dan PPPK di Kabupaten Madiun yang pengangkatannya ditunda karena kebijakan Kemenpan RB diminta tetap tenang
-
Bupati Trenggalek, Mas Ipin, menegaskan bahwa para honorer Pemkab trenggalek tetap bekerja mesk i pengangkatan PPPK ditunda hingga 2026.
-
Pengangkatan ASN yang lolos seleksi PPPK 2024 di kota Blitar akan ditunda hingga Maret 2026.