TOPIK
Festival Budaya Spiritual
-
Tulungagung Jadi Tuan Rumah Festival Budaya Spiritual ke-3 Kementerian Kebudayaan RI
Kabupaten Tulungagung akan menjadi tuan rumah Festival Budaya Spiritual (FBS) ke-3 Kementerian Kebudayaan RI pada 10-13 Juli 2025 mendatang.