Piala Asia 2024

Jadwal Siaran Timnas Indonesia vs Australia Babak 16 Besar di Piala Asia 2024, Vietnam Jadi Penonton

Jadwal Piala Asia 2024 Babak 16 Besar Timnas Indonesia vs Australia tayang via Siaran Langsung RCTI, Live Streaming RCTI dan TV Online

|
Editor: faridmukarrom
Ist
Jadwal Piala Asia 2024 Babak 16 Besar Timnas Indonesia vs Australia tayang via Siaran Langsung RCTI, Live Streaming RCTI dan TV Online. Vietnam Jadi Penonton 

Tim berjulukan Samurai Biru itu menempati ranking 17 FIFA.

Jepang sekaligus bisa dibilang sebagai tim terkuat di Asia saat ini.

Di antara semua anggota AFC, Jepang memiliki ranking FIFA paling tinggi.

Australia juga masuk 30 besar dunia.

Tim berjulukan Socceroos itu saat ini menempati ranking 25 FIFA.

Australia merupakan tim terkuat keempat Asia setelah Jepang, Iran, dan Korea Selatan.

Dua kali menghadapi lawan-lawan yang berada di 30 besar dunia pastinya bakal menjadi pengalaman berharga bagi Timnas Indonesia.

Hal itu sudah diungkapkan Shin Tae-yong setelah Timnas Indonesia kalah 1-3 dari Jepang di pertandingan terakhir Grup D.

"Secara individu sebagai pelatih, turnamen besar seperti ini selalu memberi saya perkembangan dan kesan tersendiri," ujar Shin Tae-yong pada konferensi pers setelah pertandingan Timnas Indonesia vs Jepang.

"Saya melatih salah satu tim terlemah di Piala Asia 2023, jadi hal ini juga menjadi pengalaman tersendiri bagi saya."

"Indonesia sekarang ranking 146 tetapi jika melihat realitas permainan, sebenarnya itu tidak sesuai dengan ranking FIFA kami sekarang," lanjutnya.

"Saya ingin menyampaikan bahwa tim saya adalah tim yang termuda," ujar Shin Tae-yong.

"Dengan mendapatkan pengalaman bermain melawan tim terbaik di Asia akan membantu kami terus berkembang," tutupnya.

Timnas Indonesia Resmi Lolos ke 16 Besar

Timnas Indonesia memastikan langkah ke babak 16 besar Piala Asia 2023.

Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved