Liga 1
Susunan Pemain Persebaya Surabaya vs Barito Kick Off Pukul 15.00 WIB, Bruno Moreira Main
Prediksi Susunan Pemain Persebaya vs Barito di Jadwal Liga 1 tayang Gratis via Siaran Langsung Indosiar Gratis. Bruno Moreira Main..
"Ditonton puluhan ribu suporter, mungkin suporter terbaik di Indonesia, menjadi motivasi kami pemain untuk bekerja lebih maksimal lagi," pungkasnya
Paulo Victor Main
Persebaya bisa memainkan striker asingnya, Paulo Victor yang absen di laga pekan pertama akibat pemulihan cedera.
Sementara Barito Putera, gelandang asing mereka, Makan Konate yang juga absen di pekan pertama sudah bisa diturunkan.
Nilai plusnya, Persebaya akan bermain di depan pendukung sendiri, sehingga menjadi motivasi tambahan bagi pemain.
"Barito yang sekarang beda dengan musim kemarin, dengan materi pemain baru cukup bagus," ungkap Aji Santoso saat jumpa pers jelang laga, Jumat (7/7/2023).
"Jadi saya harus benar-benar fokus agar pemain saya bisa menjalani pertandingan besok dengan baik," pungkasnya.
Sementara, pelatih Barito Putera Rahmad Darmawan (RD) menilai bahwa Persebaya merupakan tim kuat, secara permainan cukup baik.
Perlu kerja ekstra keras agar timnya bisa membawa pulang poin.
"Saya berharap pemain benar-benar fokus dan kerja keras, karena gak cukup dengan apa yang sudah kami lakukan kemarin di Banjarmasin," ungkap RD.
"Apalagi ini partai away dengan kualitas lawan yang pasti berbeda cara mainnya, berbeda organisasinya, dibutuhkan lebih lagi dengan apa yang sudah lakukan kemarin," pungkasnya.
HEAD TO HEAD
Hasil 5 Pertemuan Terakhir Persebaya Surabaya vs Barito Putera:
09-03-2023: Barito Putera vs Persebaya Surabaya 2-1
06-12-2022: Persebaya Surabaya vs Barito Putera 3-2
Susunan Pemain
Prediksi
Persebaya vs Barito
Siaran Langsung Indosiar
Jadwal Persebaya vs PS Barito Putera
Live Streaming Indosiar
Liga 1
Persebaya Surabaya
Barito
Update Bursa Transfer Liga 1: Novan Setya Sasongko Kembali Gabung Madura United |
![]() |
---|
Persik Kediri Rekrut Bek Khurshidbek Mukhtorov Dari Uzbekistan, ini Rekam Jejaknya |
![]() |
---|
Update Bursa Transfer Super League 2025: Persik Kediri Pisah Dengan Agil Munawar Setelah 4 Musim |
![]() |
---|
Update HOT Terbaru Transfer Persebaya, Pemain Jebolan Timnas Montenegro Ini Siap Merapat |
![]() |
---|
Bursa Transfer BRI Super League: Persebaya Digosipkan Gaet Mihailo Perovic, Pengganti Flavio Silva |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.