Berita Tulungagung

Aturan Tes PPPK Tulungagung Berubah, Peserta Terkonfirmasi Positif Covid-19 Dilarang Ikut Tes

Panitia ujian PPPK Tulungagung merevisi aturan mereka. Kini, peserta yang positif covid-19 dilarang mengikuti tes.

Penulis: David Yohanes | Editor: eben haezer
tribunmataraman/david yohanes
Ilustrasi ; Pelaksanaan SKB CPNS formasi 2019 di Tulungagung 

“Jadi jalur dan ruangan khusus peserta yang terkonfirmasi Covid-19 tidak diperlukan lagi. Semua bisa lebih fokus dengan prosedur standar saja,” pungkas Dedi.

Ada 846 formasi guru PPPK tingkat SD, SMP, SMA/SMK yang diperebutkan para guru tidak tetap (GTT).

Panitia menyiapkan lima sekolah untuk lokasi tes, yaitu SMKN 1 Boyolangu, SMKN 2 Boyolangu, SMKN 3 Boyolangu, SMAN 1 Kedungwaru, dan SMAN 1 Ngunut.

Baca juga: Peserta Tes PPPK Tulungagung Wajib Tes Covid-19, Yang Positif Covid-19 Tetap Bisa Ikut Tes

 

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved